Lokasi Anda saat ini adalah:Harum Energy > Tren
Jetis Fest Unjuk Potensi Seni Budaya dan UMKM Kemantren Jetis
Harum Energy2025-03-28 19:54:19【Tren】8rakyat jam tangan
Perkenalanjoker678Menyediakan konten berita menarik dalam dan luar negeri yang komprehensif,JETIS-Pemerintah Kota Yogyakarta mengapresiasi masyarakat di kemantren yang ikut memeriahkan Hari Ul musik4d slot login
JETIS-Pemerintah Kota Yogyakarta mengapresiasi masyarakat di kemantren yang ikut memeriahkan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-267 Kota Yogyakarta dengan menggelar berbagai acara seni budaya. Seperti Kemantren Jetis bersama masyarakat dan berkolaborasi dengan Universitas Janabadra Yogyakarta mengadakan Jetis musik4d slot loginFest 2023. Kegiatan Jetis Fest itu juga menjadi ajang unjuk potensi seni budaya serta Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM).
"Apresiasi kepada Kemantren Jetis yang sudah menggerakan ini (Jetis Fest) dan terbukti masyarakatnya luar biasa antusias untuk menyaksikan.
Tentunya ini adalah untuk mengapresiasi kegiatan seni budaya di Kemantren Jetis," kata Penjabat Wali Kota Yogyakarta Singgih Raharjo saat Jetis Fest 2023 di sebagian ruas Jalan Tentara Rakyat Mataram, Sabtu(29/10/2023) malam.

Menurutnya kegiatan Jetis Fest yang menampilkan pentas seni budaya dan Jetis Expo UMKM sejalan dengan tema atau semangat HUT ke-267 Kota Yogyakarta yakni Tatag, Teteg, Tutug. Tatag harus kuat menghadapi segala macam tantangan, teteg harus punya pendirian yang kuat untuk memegang teguh prinsip dasar dan budaya serta tutug berati harus menyelesaikan tugas dan tanggung jawab.
"Saya ucapan selamat kepada Kemantren Jetis sudah menyelenggarakan acara yang luar biasa ini. Kita terus memberikan motivasi, semangat untuk terus maju melestarikan budaya dan kita akan menjadi kota yang maju dan berbudaya," paparnya.

Jetis Fest 2023 menampilkan tiga acara utama yakni pentas seni budaya masyarakat Kemantren Jetis, pameran produk UMKM Jetis Expo antara lain kuliner, kerajinan dan fesyen serta panggung pagelaran wayang Dies Natalis ke-65 Universitas Janabadra. Singgih juga mengapresiasi kepada yayasan dan Universitas Janabadra yang mewujudkan pagelaran wayang kulit dalam puncak dies natalis. Kegiatan itu juga termasuk upaya melestarikan wayang.
"Wayang kulit tidak hanya jadi tontonan tapi juga tuntunan dan tatanan," ujar Singgih.

Sementara itu Mantri Pamong Praja Kemantren Jetis Rini Rahmawati mengatakan Jetis Fest adalah kolaborasi dan sinergi luar biasa dari semua pihak di Kemantren Jetis. Hal tersebut menunjukan gandeng gendong benar-benar nyata dan bisa memajukan serta membanggakan Jetis.
"Antusias warga luar biasa. Semoga budaya di Kota Yogyakarta semakin ngrembaka (berkembang). Tentunya siapa lagi kalau bukan kita yang melestarikan budaya-budaya kita, budaya Jawa. Harapan kita ke depan semakin bersinergi dan berkolaborasi untuk Yogya semakin istimewa," terang Rini.

Sedangkan Ketua Yayasan Universitas Janabadra, Suryadiman menyampaikan pagelaran wayang menjadi puncak acara lustrum XIII atau Dies Natalis ke-65 Universitas Janabadra. Pagelaran wayang kulit menampilkan lakon Dewa Ruci yang dimainkan oleh dalang Ki Geter Pramuji Widodo.
"Sudah cukup tua (Universitas Janabadra) kalau untuk ukuran kita. Namun kita harapkan Universitas Janabadra tetap jalan terus melayani mahasiswa. Ini juga untuk memperingati Hari Sumpah Pemuda dan HUT Kota Yogyakarta yang ke-267," ucap Suryadiman.(Tri)

Besar!(88592)
Artikel sebelumnya: Penyandang Disabilitas Ikuti Vaksinasi di Taman Pintar
Artikel selanjutnya: Rumah Ekonomi Kreatif Pasar Prawirotaman Direncanakan Launching Desember
Berita terkait
- Grha Padmanaba Bentuk Kepedulian Terhadap Dunia Pendidikan
- Jogja Design Merch Salurkan Kreativitas Desain Melalui PDIN
- Baznas Kota Yogya Berikan Bantuan Musibah Gempa Kabupaten Cianjur
- Pemkot Beri Bantuan Ongkos Distribusi Lewat Gelar Pangan Murah
- Genjot Pemulihan Ekonomi, Pemkot Kenalkan Potensi Kampung dengan Bersepeda
- Pemkot Yogya Perluas Layanan Lansia Terintegrasi di Tiga Kelurahan
- Satu-satunya di Yogya, Rumah Imam dan Muadzin di Masjid Agung Syuhada
- Tingkatkan Potensi Produk Lokal dalam Pameran UMK Kreatif Jogja 2022
- Walikota Pekalongan Belajar Penyelenggaraan RPH di Yogya
- Pemkot Tertibkan Jalan Pasar Kembang dari Parkir Liar
Berita hangat
Rekomendasi berita
Gunungketur Terpilih Desa Cantik, Wujudkan Data Akurat dan Pembangunan Tepat Sasaran
Liburan Seru di Perpustakaan Kotabaru
Wajib Pajak Patuh di Kota Yogya Terima Penghargaan
Pemkot Berikan Tali Asih Anak Panti Asuhan di Kota Yogya
Buruh Gendong Pasar Beringharjo Terima Paket Sembako
Tekan Inflasi dengan Penguatan Ekonomi Berbasis Sumber Daya Lokal
Saptana Setya Budi Gantikan Gatot Guno Sembodo Sebagai Kajari Kota Yogyakarta
Pemkot Imbau Lurah dan Mantri Pamong Praja Sukseskan FKP Regsosek 2023